Menyambung artikel sebelumnya mengenai daftar domain di NameCheap, harga normal domain TLD (top level domain) di NameCheap adalah US$ 10,69. Kita akan mendapatkan harga diskon menjadi US$9,79 jika memasukkan kupon diskon pada bulan kapan kita melakukan pembelian domain, karena kupon diskon dari namecheap ini berubah tiap bulannya. Oh ya, kupon diskon NameCheap ini hanya berlaku …